Berita Teknologi | |
- Nokia C2-06 atau C2-02 si Nokia Touch And Type Dual SIM Pertama Nongol
- Arma 2: Firing Range, Game Hp Android Terbaru Besutan Bohemia Interactive
- Samsung Galaxy Indulge Handphone Android Terbaru dengan Slide Out QWERTY Keyboard
- Sony Ericsson Xperia PLAY Experience Pack Hadirkan Pengalaman Game Terkini
- Intel Hentikan Produksi 11 Model Prosesornya yaitu Celeron, Pentium, Core 2 Duo & Xeon Arsitektur lama
- EVGA Bakal Rilis Motherboard Intel X79 Dual-Socket Terbaru
- Electronic Arts Luncurkan Layanan Game Origin.com Terbaru Untuk Perangkat Mobile
- Perancis Larang Facebook & Twitter Di Stasiun TV Dan Radio
- Wireless Speed Wheel XBox 360 Setir Keren bikin Main Game Balap Lebih Asik
- ZOTAC ZBOX Mini-PC Terbaru Menggunakan Prosesor VIA Nano X2 Dual Core
Nokia C2-06 atau C2-02 si Nokia Touch And Type Dual SIM Pertama Nongol Posted: 08 Jun 2011 05:30 PM PDT Ponsel dual-SIM pertama dari tipe Nokia Touch and Type baru saja muncul tak terduga di publik secara tidak sengaja yaitu Nokia C2-06 (atau C2-02 menurut beberapa sumber) muncul di blog Conversation Nokia, tampak pada gambar yang didedikasikan untuk transisi browser OVI ke IPv6 dari Nokia. Berhubung, tampilan ponsel ini hanya “numpang” saja maka kita belum [...] |
Arma 2: Firing Range, Game Hp Android Terbaru Besutan Bohemia Interactive Posted: 08 Jun 2011 05:23 PM PDT Tim di belakang game perang Arma terbaru, Bohemia Interactive baru saja mengumumkan proyek keduanya yang diperuntukkan bagi platform mobile Android yaitu Arma 2: Firing Range. Game bergenre peperangan yang akan segera hadir ini menawarkan berbagai simulasi tembak menembak yang lengkap berdasarkan seri multi kritis Arma 2 yang tersedia pada platform PC. Untuk membuat segala sesuatunya [...] |
Samsung Galaxy Indulge Handphone Android Terbaru dengan Slide Out QWERTY Keyboard Posted: 08 Jun 2011 03:53 PM PDT Jika Anda lebih menyukai smartphone bergaya QWERTY dengan layar sentuh sekaligus, ada baiknya kalau Anda menentukan pilihan kepada smartphone mid-budget terbaru besutan Samsung yang satu ini. Selain didukung oleh kepopularan Google Android, fitur yang ditawarkanpun terbilang cukup lengkap. Adapun smartphone yang dimaksud tidak lain adalah Samsung Indulge (SCH-r915). Penampilan handphone ini sekilas mirip Samsung Galaxy [...] |
Sony Ericsson Xperia PLAY Experience Pack Hadirkan Pengalaman Game Terkini Posted: 07 Jun 2011 11:30 PM PDT Menyadang ponsel pertama di dunia yang memperoleh setifikat PlayStation, Xperia PLAY tampaknya kini bakal lebih menarik lagi dibanding sebelumnya, berkat penawaran khusus yang datang dari Sony Ericsson sendiri, yaitu Experience Pack. Para pengguna yang tertarik akan memperoleh manfaat dari serangkaian game mobile yang ada. Dan untuk menghadirkan semua itu, perangkat Xperia PLay yang Anda miliki [...] |
Posted: 07 Jun 2011 08:12 PM PDT Dalam rangka menyegarkan skala produksinya dan lebih memberikan ruang bagi chip berdasarkan desain core terbarunya, Intel kabarnya baru saja telah menyampaikan pengumuman terkait dengan penghentian produksi 11 model processornya yaitu Celeron, Pentium, Core 2 Duo dan processor Xeon berbasis arsitektur yang lebih tua. Untuk mensosialisasikan dan menginformasikan perubahan tersebut kepada para mitra bisnisnya, Intel telah [...] |
EVGA Bakal Rilis Motherboard Intel X79 Dual-Socket Terbaru Posted: 07 Jun 2011 08:03 PM PDT Pemasok sekelas EVGA pun tampaknya masih membutuhkan waktu untuk memperkenalkan motherboard LGA 1155 yang kompatibel ke pasaran. Seraya tidak ingin mengulangi kesalahan yang sama terkait dengan kehadiran Intel Sandy Bridge-E, diam-diam EVGA kabarnya juga telah mulai mengembangkan dan mempersiapkan armada produk motherboard X79 dual-socket yang akan menggantikan motherboard Classified SR-2 yang luar biasa itu. Meskipun [...] |
Electronic Arts Luncurkan Layanan Game Origin.com Terbaru Untuk Perangkat Mobile Posted: 07 Jun 2011 07:43 PM PDT Untuk memenuhi dahaga para penggemar dan gamer di dimanapun berada akan karya-karyanya yang fenomenal, kabarnya Electronic Arts baru saja merilis ketersediaan layanan game Origin terbaru yang diperuntukkan bagi perangkat mobile. Dan dari layanan itulah, nantinya para gamer dapat membeli dan men-download beberapa konten terbaik dari EA. Ada lebih dari 150 game yang saat ini tersedia [...] |
Perancis Larang Facebook & Twitter Di Stasiun TV Dan Radio Posted: 07 Jun 2011 07:10 PM PDT Kilas komentar melalui Facebook & Twitter yang telah merajalela di stasiun TV dan radio seluruh dunia tampaknya juga telah merambah negara Prancis akhir-akhir ini. Namun karena tayangan yang berupa potongan-potongan komentar tersebut seringkali dianggap tidak penting dan bahkan dinilai cenderung negatif oleh beberapa kalangan di sana, maka kabarnya pemerintah Prancis baru saja telah mengeluarkan larangan [...] |
Wireless Speed Wheel XBox 360 Setir Keren bikin Main Game Balap Lebih Asik Posted: 07 Jun 2011 06:11 PM PDT Microsoft memang sukses besar setelah memperkenalkan Kinect motion control, tapi tidak berhenti di situ saja. Kali ini Microsoft membawa produk baru setir khusus nirkabel bernama Wireless Speed Wheel untuk XBOX 360 yang memungkinkan pengontrolan game racing atau balap lebih maksimal dan asik. Harga Wireless Speed Wheel ini adalah 60 USD atau 500 ribuan [...] |
ZOTAC ZBOX Mini-PC Terbaru Menggunakan Prosesor VIA Nano X2 Dual Core Posted: 07 Jun 2011 06:08 PM PDT ZOTAC ZBOX mini-PC terbaru didukung oleh prosesor VIA X2 dual-core. Mini PC ini memiliki ukuran 12 x 12 x 4cm, dan memiliki keunggulan hemat daya karena penggunaan prosesor VIA-Nano X2, yang tersedia pada kecepatan baik 1.2, atau 1.6GHz tergantung pada preferensi Anda. ZOTAC ZBOX mini-PC ini juga dilengkapi dengan dukungan perangkat lunak asli 64-bit dari [...] |
You are subscribed to email updates from Berita Teknologi Terbaru, Berita Komputer Terbaru,Berita Teknologi Informasi & Berita IT To stop receiving these emails, you may unsubscribe now. | Email delivery powered by Google |
Google Inc., 20 West Kinzie, Chicago IL USA 60610 |