Minggu, 25 Desember 2011

Berita Teknologi

Share |

Berita Teknologi

Link to Berita Teknologi Terbaru, Berita Komputer Terbaru,Berita Teknologi Informasi & Berita IT

Review Saint Row The Third, Lebih Gila & Menyenangkan

Posted: 24 Dec 2011 10:25 PM PST

Menyambung ending di game Saint Row 2 yang dimana geng Saint Row telah bergabung dengan perusahan besar yang bernama Ultor Corp dan menjadi semakin sukses dan terkenal, namun mereka masih tetap melakukan perampokan pada bank, yang ternyata merupakan bank milik kelompok geng internasional. Alhasil tugas mereka gagal total dikarenakan para staff bank telah dipersenjatai, sehingga [...]

Sel Bahan Bakar Hydrogen Membuat MacBook Bisa Bertahan 1 Minggu

Posted: 24 Dec 2011 08:12 PM PST

Rencananya Apple akan menggunakan sel bahan bakar hydrogen sebagai pasokan daya bagi Apple MacBook, Dengan menggunakan Sel bahan bakar hydrogen, Gadget besutan Apple tersebut diperkirakan akan kuat bertahan sampai 1 minggu dalam sekali isi ulang baterai. Sel Bahan bakar  hydrogen tersebut dinamakan Fuel Cell Systems to Power Portable Computing Device dan Fuel Cell System Coupled [...]

Merasa Pasarnya Direbut, Apple Dikabarkann Siapka iPad 7.85 Inci

Posted: 24 Dec 2011 04:33 PM PST

Kehadiran tablet 7 inch seperti Amazon Kindle Fire, Nook, dan Samsung Galaxy Tab, rupanya membuat Apple mulai khawatir dominasinya di pasar tablet akan tergeser, apalagi jika melihat popularitas Galaxy Tab yang mendapat sambutan luar biasa. Apple dikabarkan mulai mengantisipasi sejumlah tablet pesaing yang berukuran 7 inch tersebut. Rumor ini disinyalir karena Apple mulai merasakan tekanan [...]

Si Gale-Gale, Robot Nyentrik Yang Bisa Menari Tor-Tor

Posted: 24 Dec 2011 04:33 PM PST

Ada yang menarik pada ajang International Robot Olympiad (IRO) 2011 kemarin, Kehadiran sebuah robot nyentrik Si Gale-gale, sebuah robot hasil kreasi tim robotik Universitas Indonesia menjadi sorotan para pengunjung dan para peserta IRO 2011. Robot ini terkesan tradisional, Mengenakan ulos yang merupakan kain tradisional khas suku Batak, Sumatra Utara, dan yang unik,  Si Gale-gale bisa [...]

Empat Langkah Mudah Mengatasi Software yang Crash atau Rusak

Posted: 24 Dec 2011 04:32 PM PST

Jika anda mengalami kerusakan pada software, jangan panik dulu,karena Ada beberapa aplikasi yang memang di program dengan kurang baik, sehingga memblokir sistem atau software lain. Namun jika software anda benar benar bermasalah, mungkin beberapa langkah dibawah ini bisa berguna bagi anda. 1. Analisa Crash Detail Apabila software tidak bisa beraksi lagi, maka coba aktifkan tools [...]

 
Free Host | new york lasik surgery | cpa website design